Nama Program :
Pembuatan buku antologi cerpen ''Tema bebas''
Waktu :
Untuk pelaksan'an program akan dimulai pada Mingu, 26 Desember 2021- Minggu, 24 April 2021
Lokasi :
Kegiatan dilaksanakkan via onlain (Zoom, Google Meet, dan Watsapp grup)
Tareget peserta :
Team internal (peserta magang dan beberapa anggota lainya berasal dari Sumatera
Pemateri :
Pimred Literasi (Ahmad Ridwan M.Pd) dan Kabid cerpen (Oktavia Dwi Lestari)
Penanggung jawab :
Kabid cerpen (Oktavia Dwi Lestari)
Tujuan :
Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengedukasi public, bahwa betapa pentingnya literasi dalam dunia pendidikan, dapat memberikan peluang bebas bagi mereka yang memiliki banyak ide, agar dapat di luapkan dalam bentuk tulisan (cerita). Baik berupa fiksi, dan tentunya melatih kemampuan berkarya yang dapat dituangkan dalam bentuk tulisan dan literasi sebagai wujud pencapaianya.
Rasionalisasi :
literasi merupakan sarana untuk belajar bagi setiap orang terutama bagi mereka yang memiliki keterampilan sendiri dalam dunia literasi dengan menguasai literasi dapat menjadikan seseorang lebih mudah untuk mempelajari berbagai bidang. karena literasi merupakan indikator penting bagi generasi muda untuk meningkatkan prestasi dalam menggapai kesuksesan. Dimana seharusnya budaya literasi ini harus tetap berkembang dikalangan generasi muda yang nantinya dapat memberikan pengaruh baik terhadap pembangunan negara. dapat kita lihat pada era milenial saat ini bahwa berbagai macam informasi akan banyak tersebar melalui internet, dan disaat seperti itulah kemampuan literasi akan sangat dibutuhkan baik dalam bentuk membaca, memahami, dan menyaring informasi yang kan diterima. Kemampuan literasi yang terasah khususunya pada generasi milenial saat ini , nantinya akan menghasilkan jejak yang bermanfaat,aman, dan dapat mencerminkan identitas diri yang sesungguhnya.
Target keberhasilan :
kegiatan ini memiliki beberapa target yang dituju diantaranya:
1. tim bidang cerpen dapat menulis cerpen dengan baik dan benar
2. semua tim bisa menyelesaikan pembuatan buku Antologi
3. dapat memberikan pengalaman yang baik bagi mereka sehingga kedepannya akan lebih giat belajar literasi
Target peplaksanaan :
kegiatan ini dilaksanakan dalam sistem berkelanjutan. pembuatan buku antologi cerpen dilaksanakan dengan cara melakukan Follow up dua minggu sekali yang akan berjalan selama 4 bulan. Follow up dilaksanakan guna untuk mengevaluasi, membekali, membimbing dan meninjau kembali hal-hal yang perlu dibenahi. selain itu, kegiatan ini akan langsung dikawal oleh kepala bidang Antologi cerpen selama awal proses hingga tulisan berhasil diterbitkan dalam bentuk buku antologi. kegiatan dilaksanakan sejak 26 Desember 2021-24 April 2022
Tulungagung, 24 Desember 2021
penulis : Oktavia Dwi Lestari
pimred : Ahmad Ridwan, M.Pd