Follow UP Pengurus Literasi |
Literasi Mahasiswa Sumatera - Follow UP Kepengurusan Team Literasi Mahasiswa Sumatera. Merupakan program yang dilaksanakan rutin setiap hari minggu, hal ini digunakan untuk mengasah kemampuan team pengurus agar lebih matang kemampuanya dalam literasi.
Pembekalan yang dilakukan rutin setiap minggu ini wajib diikuti oleh semua team pengurus, dan tidak diperuntukan secaraumum. Dikarnakan masih pandemi, maka forum dilaksanakan via zoom.
Bang Ridwan selaku Mahasiswa S-3 UIN SATU, sekaligus pendiri Literasi Mahasiswa Sumatera di Tulungagung, ia menjelaskan bahwa team pengurus wajib dibekali terus dengan ilmu-ilmu literasi, agar Mahasiswa bisa berkembang, dan menjadi teladan bagi yang lain.
"Karna pengurus, brati ya harus punya kemampuan yang bagus. Caranya, mereka ya harus dimentori terus, dibekali materi setiap minggu, dan berlatih menulis secara rutin" Ujar (Pemuda: 25thn) 5/12/21.
Pembekalan seputar literasi yang dilakukan setiap hari minggu secara rutin diperuntukan kusus pengurus saja, hal ini bertujuan untuk mengasah kemampuan tim agar lebih maksimal, dan bisa mempelopori dunia literasi demi perkembangan ilmu pengetahuan.
Tulungagung, 14 Desember 2021
Karya :
Widya Nutrianingsih
Mahasiswa UIN SATU
Editor ForMASTA PERS
Endang Fitriani
Mengetahui :
Bang Ridwan, M.Pd.
Pimpinan Redaksi